Berdasarkan penutur, pembicara, atau pemakainya, ragam bahasa dibedakan:
1. Ragam regional atau dialek
Dialek adalah varian bahasa yang disebabkan oleh karena perbedaan daerah.
2. Ragam pribadi atau idiolek
Idiolek adalah varian bahasa yang disebabkan oleh karena kebiasaan atau cara berbahasa yang khas pada
seseorang. Idiolek merupakan ciri khas kebahasaan seseorang.
3. Ragam sosial atau sosiolek
Sosiolek adalah varian bahasa yang disebabkan oleh karena perbedaan kelompok sosial tertentu dalam masyarakat, seperti kelompok cendekiawan, pengusaha, pegawai, remaja, orang tua, dan lain sebagainya.
4. Ragam temporal
Ragam temporal adalah varian bahasa yang dipakai dalam kurun waktu tertentu seperti bahasa melayu Sri Wijaya, bahasa melayu Abdullah bin Abdul Kadir Munsyi, dan lain sebagainya.
1. Ragam regional atau dialek
Dialek adalah varian bahasa yang disebabkan oleh karena perbedaan daerah.
2. Ragam pribadi atau idiolek
Idiolek adalah varian bahasa yang disebabkan oleh karena kebiasaan atau cara berbahasa yang khas pada
seseorang. Idiolek merupakan ciri khas kebahasaan seseorang.
3. Ragam sosial atau sosiolek
Sosiolek adalah varian bahasa yang disebabkan oleh karena perbedaan kelompok sosial tertentu dalam masyarakat, seperti kelompok cendekiawan, pengusaha, pegawai, remaja, orang tua, dan lain sebagainya.
4. Ragam temporal
Ragam temporal adalah varian bahasa yang dipakai dalam kurun waktu tertentu seperti bahasa melayu Sri Wijaya, bahasa melayu Abdullah bin Abdul Kadir Munsyi, dan lain sebagainya.
0 comments:
Post a Comment